You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kebakaran Empat Rumah di Kemayoran Dipadamkan
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Kebakaran Empat Rumah di Cempaka Baru Berhasil Dipadamkan

Kebakaran empat rumah warga di Jalan Cempaka baru XII, RT 07/09, Cempaka Baru, Kemayoran, Jakarta Pusat berhasil dipadamkan. Untuk memadamkan api sebanyak 11 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan. 

Awal kejadian dari rumah kontrakan, pada saat memasang tabung gas LPG terjadi kebocoran

Kepala Sudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat, Hardisiswan mengungkapkan, pihaknya menerima informasi pukul 15.20. 

"Awal kejadian dari rumah kontrakan, pada saat memasang tabung gas LPG terjadi kebocoran. Sehingga menyebabkan kebakaran,” ujarnya, Sabtu (7/10).

Gulkarmat Setiabudi Gelar Simulasi di Kantor Kemenkumham RI

Sekitar 40 menit api bisa dipadamkan petugas. "Tidak ada kendala dan tidak ada korban. Api bisa dikuasai setelah 40 menit," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1953 personFakhrizal Fakhri
  2. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1729 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1636 personFakhrizal Fakhri
  4. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1560 personFakhrizal Fakhri
  5. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1364 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik